Iqbal Sambut Baik Beasiswa Maruki Makassar Foundation
Makassarkota, MAKASSAR,- Maruki Makassar Foundation menyerahkan beasiswa tahap ke – 20 untuk 200 Sekolah Dasar (SD) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP), di Baruga Karaeng Pattingalloang, Rujab Gubernur Sulsel, Jalan Jendral Sudirman, Kamis (11/07). Pada kesempatan itu, Pj Wali Kota Makassar, Dr M Iqbal S Suhaeb mengaku, sangat bersyukur Maruki Makassar Foundation kembali menyerahkan beasiswa untuk […]
Iqbal Suhaeb Silaturahmi Ke KCU Taspen Makassar
Makassarkota, MAKASSAR,- Pj Wali Kota Makassar, Dr M Iqbal S Suhaeb silaturahmi ke Kantor Cabang Utama (KCU) Taspen Makassar, Kamis (11/07). Ia disambut hangat oleh Kepala Cabang KCU Taspen Makassar, Aceng Sudirja. “Kami silatuhrahmi sekaligus menindaklanjuti hasil pembicaraan dari Pak Dirut Taspen kemarin sewaktu di Jakarta,” ucap Iqbal. Pembicaraan tersebut terkait dukungan pihak Taspen untuk […]
Iqbal Suhaeb Saksikan Penandatanganan MoU PT Kima – PT Maruki – Perusda Sulsel
Makassarkota, MAKASSAR,- Pj Wali Kota Makassar, Dr M Iqbal S Suhaeb menyaksikan penandatangan Momerandum of Understanding (MoU) antara PT Kima dan PT Maruki Internasional dengan Perusahaan Daerah (Perusda) Pemprov Sulsel, di Rumah Jabatan Gubernur Sulsel, Jalan Jendral Sudirman, Makassar, Kamis (11/07). Penandatangan berita acara terkait kesepakatan pengunaan dan pemanfaatan tanah kavling industri antara PT Kima […]
Pj Walikota Bersama Istri Melayat Ke Rumah Duka Almarhum Irianto Sulaiman
Makassarkota, MAKASSAR – Mendengar kabar duka meninggalnya Irianto Sulaiman Pj Walikota Makassar Dr Iqbal S Suhaeb bergegas melayat kerumah duka Almarhum di Kompleks Perumahan Jenetallasa Permai Blok C3 No. 12 Pallangga Kab. Gowa..Kamis dini hari 11/7/2019. Iqbal yang tiba bersama Istrinya Murni Djamaluddin Iqbal tiba di rumah duka dan langsung mendoakan almarhum Irianto “Beliau adalah […]
Kota Makassar Pemenang Gold Kategori Kota Besar Investasi Indonesia Attractiveness Award 2019
Makassarkota, MAKASSAR, Kota Makassar sebagai ibukota Propinsi Sulawesi Selatan dituntut untuk mampu berinovasi guna pembangunan dan pengembangan kota, serta peningkatan pelayanan bagi masyarakatnya. Berbagai inovasi-inovasi diberbagai bidang pun terus dilakukan, utamanya untuk peningkatan perekonomian. Segala upaya yang dilakukan bukan hanya mendapatkan hasil yang menjanjikan, namun juga menjadikan Makassar sebagai pemenang Gold Kategori Kota Besar Investasi […]
Mangga III Langganan Banjir, Iqbal Temui Warga
Makassarkota, MAKASSAR,- Pj Wali Kota Makassar Dr M Iqbal S Suhaeb meninjau langsung Perumahan Mangga lll, RW 03, Kelurahan Paccerakkang, Kecamatan Biringkananayya, Rabu (10/07). Kunjungan Iqbal dalam rangka menindaklanjuti keluhan warga Mangga lll terkait jalan rusak dan setiap tahunnya menjadi langganan banjir. Menurut Camat Biringkanayya Mahyuddin, setiap tahun di wilayahnya, khususnya di Kelurahan Paccerakang kerap […]
Iqbal Letakkan Batu Pertama Program Bedah Rumah
Makassarkota, MAKASSAR,- Pj Wali Kota Makassar Dr M Iqbal S Suhaeb melakukan peletakan batu pertama program bedah rumah di Kelurahan Balla Parang, Kecamatan Rappocini, Rabu (10/07). Peletakan batu pertama bedah rumah milik Jumriati merupakan bantuan CSR dari PT Wijaya Karya yang merupakan anak perusahaan Wika. Iqbal dalam sambutannya mengapresiasi PT Wijaya Karya bekerja sama dengan […]
Iqbal Harap MES Sulsel Berkontribusi Dalam Terwujudnya Makassar Kota Syraiah
Makassarkota, MAKASSAR – Pengurus Wilayah Masyarakat Ekonomi Syariah (MES) Sulawesi Selatan menggelar dialog dan rapat kerja pengurus wilayah Sulawesi Selatan periode 2019 – 2022 di Baruga Anging Mamiri, Rumah Jabatan Wali Kota, Jalan Penghibur, No. 1, Makassar, Rabu (10/07). Sekretaris Umum MES Sulawesi Selatan Mashur Razak yang juga Ketua STIEM Nobel mengatakan dialog dan rapat […]
Pj Wali Kota Iqbal Bersama Pj Ketua TP PKK Kota Makassar Hadiri HUT Ke – 73 Tahun Bhayangkara
Makassarkota, MAKASSAR,- Pj Wali Kota Makassar Dr M Iqbal S Suhaeb didampingi Pj Ketua TP PKK Makassar Murni Djamaluddin Iqbal menghadiri Peringatan HUT ke – 73 Tahun Bhayangkara Tahun 2019 Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan di Lapangan Karebosi, Makassar, Rabu (10 /07). Inspektur upacara dipimpin Gubernur Sulsel Prof Nurdin Abdullah, dalam amanat seragam Presiden RI Joko […]
Iqbal Dukung Penuh Gerakan Satu Rumah Satu Mushaf MUI Sulsel
Makassarkota, MAKASSAR,- Pj Wali Kota Makassar, Dr M Iqbal S Suhaeb mendukung penuh gerakan wakaf Alqur’an yang akan digelar oleh MUI Sulsel pada 26 Juli 2019 mendatang. Kegiatan ini rencana akan dirangkaikan dengan Milad MUI Sulsel yang ke – 44 tahun. Dengan tema wakaf; Satu Rumah Satu Mushaf ini diharapkan menjadi motivasi untuk berbuat kebaikan […]