Meeting Dengan GMTD, Iqbal Suhaeb Harap Penyerahan Lahan Berjalan Lancar
Makassarkota – Menindak lanjuti arahan Gubernur Sulawesi Selatan Nurdin Abdullah, Pj Wali Kota Iqbal Suhaeb berharap pertemuannya dengan pihak GMTD, Selasa sore, (14/5), di Rujab Wali Kota Makassar, bisa mempercepat proses penyerahan lahan ke pemerintah daerah. Adapun lahan yang dimaksud yakni 3,5 ha di stadion Barombong dan 5,5 ha untuk lahan parkir, serta fasum berupa […]
Pj Wali Kota Makassar Sowan Ke Kajari, Dandim, Serta Dampingi NA Tinjau Stadion Barombong
Makassarkota – Pejabat (Pj) Wali Kota Makassar Iqbal S Suhaeb di hari perdananya pasca dilantik kemarin terlihat mulai beraktivitas. Sejumlah agenda sejak pagi tadi mulai ia lakoni. Pertama adalah sowan ke Kepala Kejaksaan Negeri Makassar. Setelah itu langsung menuju kantor gubernur Sulsel dan bergabung dengan rombongan Gubernur Nurdin Abdullah, Selasa (14/5). Iqbal mendampingi Gubernur NA […]